Pantun Pidato


No. Judul
1 Agama
ACARA PEMBUKAAN MUSABAQAH TILAWATIL QUR’AN (MTQ) KE-3 TINGKAT KECAMATAN BATHIN SOLAPAN 1441 HIJRIAH/ 2020 MASEHIACARA PEMBUKAAN MUSABAQAH TILAWATIL QUR’AN (MTQ) KE-3 TINGKAT KECAMATAN BATHIN SOLAPAN 1441 HIJRIAH/ 2020 MASEHI

TERBANG JAUH SI ANAK LEBAH
MENCARI MADU DI BUNGA YANG MEREKAH
MARI DATANG DAN RAMAIKAN MUSABAQAH
SEMOGA NEGERI INI MENDAPAT BERKAH
2 Agama
ACARA PEMBUKAAN MUSABAQAH TILAWATIL QUR’AN (MTQ) KE-3 TINGKAT KECAMATAN BATHIN SOLAPAN 1441 HIJRIAH/2020 MASEHIACARA PEMBUKAAN MUSABAQAH TILAWATIL QUR’AN (MTQ) KE-3 TINGKAT KECAMATAN BATHIN SOLAPAN 1441 HIJRIAH/2020 MASEHI

SUNGGUH WANGI SI BUNGA CEMPAKA
KELOPAK PUTIH SANGAT INDAH
MTQ KEC BATHIN SOLAPAN RESMI DIBUKA
JALIN SILATURRAHMI DAN MAJUKAN DAKWAH
3 Pemerintahan
PADA RAPAT PARIPURNA DPRD KABUPATEN BENGKALIS TENTANG PERUBAHAN PROPEMPERDA KABUPATEN BENGKALIS TAHUN 2020, PENYAMPAIAN RANPERDA TENTANG TATA RUANG WILAYAH KABUPATEN BENGKALIS 2020-2040, PENYAMPAIAN RANPERDA TENTANG RENCANA DETAIL TATA RUANG WILAYAH KABUPPADA RAPAT PARIPURNA DPRD KABUPATEN BENGKALIS TENTANG PERUBAHAN PROPEMPERDA KABUPATEN BENGKALIS TAHUN 2020, PENYAMPAIAN RANPERDA TENTANG TATA RUANG WILAYAH KABUPATEN BENGKALIS 2020-2040, PENYAMPAIAN RANPERDA TENTANG RENCANA DETAIL TATA RUANG WILAYAH KABUP

RAMAI SUNGGUH DI HARI PEKAN
BANYAK DIJUAL SI BUAH RAMBUTAN
SINERGI BERSAMA KITA LAKUKAN
UNTUK MEMBANGUN NEGERI JUNJUNGAN YANG MAJU DAN TERDEPAN
4 Agama
PEMBUKAAN MTQ KE-17 TINGKAT KECAMATAN PINGGIR TAHUN 2020PEMBUKAAN MTQ KE-17 TINGKAT KECAMATAN PINGGIR TAHUN 2020

DUDUK ISTIRAHAT DI PINGGIR KOTA
AZAN MAGHRIB SAHUT BERGEMA
MEMBENTUK GENERASI QUR’ANI BERAKHLAK MULIA
MENJADI TANGGUNG JAWAB KITA BERSAMA
5 Agama
PEMBUKAAN MTQ KE-17 TINGKAT KECAMATAN PINGGIR TAHUN 2020PEMBUKAAN MTQ KE-17 TINGKAT KECAMATAN PINGGIR TAHUN 2020

DARI PINGGIR KE BALAI RAJA
HUJAN TURUN TANAHPUN BASAH
MTQ KECAMATAN PINGGIR KITA BUKA
ALQUR’AN BERGEMA, PENGIKAT UKHUWAH
6 Pemerintahan
Acara Prosesi Pernikahan Purna Praja Rio Sentosa, S.STP Dan Maya Lailatul Zannah,SE,M.SiAcara Prosesi Pernikahan Purna Praja Rio Sentosa, S.STP Dan Maya Lailatul Zannah,SE,M.Si

RANUM SUDAH SI ASAM GELUBI
SEDAP DIMULUT SAAT DIMAKAN
BERUMAH TANGGA IKUTI TUNTUNAN NABI
SAKINAH MAWADDAH WARRAHMAH JADI TUJUAN
7
Acara Prosesi Pernikahan Purna Praja Rio Sentosa, S.STP Dan Maya Lailatul Zannah,SE,M.SiAcara Prosesi Pernikahan Purna Praja Rio Sentosa, S.STP Dan Maya Lailatul Zannah,SE,M.Si

MAWAR MERAH MEKAR BERSERI
DIPETIK PUTRI UNTUK DISEMAT
UCAPAN TAHNIAH DAN SELAMAT KAMI BERI
SEMOGA BERBAHAGIA DUNIA DAN AKHIRAT
8 Pemerintahan
Acara Serah Terima Jabatan (SERTIJAB) Ke-2 Komandan Menwa Satuan 048/Indra Tuah Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri BengkalisAcara Serah Terima Jabatan (SERTIJAB) Ke-2 Komandan Menwa Satuan 048/Indra Tuah Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Bengkalis

MEKAR SEJAMBAK BUNGA JAMBANGAN
JATUH SEKUMTUM DI PAGI HARI
MEMBELA NEGARA ITU SEBAGIAN DARI IMAN
UNTUK BEKAL PEWARIS NEGERI
9 Pemerintahan
Apel Siaga Darurat Bencana Kabut Asap Akibat Kebakaran Hutan dan Lahan di Kabupaten Bengkalis Tahun 2020Apel Siaga Darurat Bencana Kabut Asap Akibat Kebakaran Hutan dan Lahan di Kabupaten Bengkalis Tahun 2020

SUNGGUH INDAH BUNGA DAHLIA
HARUM SEMERBAK DI KALA SENJA
MARI KITA CEGAH KARHUTLA
KUATKAN SEMANGAT DAN TEKAD BERSAMA
10 Pendidikan
Acara Seminar Internasional Pemanfaatan Radar Furono X Band Untuk Monitoring Curah Hujan dan Kabut Asap di Wilayah Bengkalis dan SekitarnyaAcara Seminar Internasional Pemanfaatan Radar Furono X Band Untuk Monitoring Curah Hujan dan Kabut Asap di Wilayah Bengkalis dan Sekitarnya

KACIP BESI TOLONG BERIKAN
SUPAYA PINANG BISA DI BELAH
SINERGITAS SELURUH STAKHOLDER KITA HARAPKAN
AGAR KABUT ASAP BISA DICEGAH