Pantun Pidato


No. Judul
1 Pemerintahan
Acara Pesta Penggalangan Dana Pembangunan Rumah Dinas & Kantor HKBP Ressort Bukit Karmel Distrik XXX Riau PesisirAcara Pesta Penggalangan Dana Pembangunan Rumah Dinas & Kantor HKBP Ressort Bukit Karmel Distrik XXX Riau Pesisir

Duduk Bersama Kita Bersilaturahmi
Hadir Untuk Mengikuti Pesta
Mohon Berikan Dukungan Kepada Kami
Demi Kabupaten Bengkalis Bermarwah, Maju, Sejahtera
2 Pemerintahan
Pelaksanaan Shalat Idul Fitri Kabupaten Bengkalis Tahun 1443 H-2022 MPelaksanaan Shalat Idul Fitri Kabupaten Bengkalis Tahun 1443 H-2022 M

Tenun Lejo Bermacam Rupa
Jika Dipakai Penambah Wibawa
Sebulan Ramadhan Kita Ditempa
Mudahan Menjadi Insan Bertaqwa
3 Pemerintahan
Pelaksanaan Shalat Idul Fitri Kabupaten Bengkalis Tahun 1443 H-2022 MPelaksanaan Shalat Idul Fitri Kabupaten Bengkalis Tahun 1443 H-2022 M

Ketupat Dari Anyaman Kelapa
Beras Di Isi Rebusannya Lama
Berkumpul Kita Dipagi Hari Raya
Rajut Silaturrahmi Maaf Dipinta
4 Pemerintahan
Pelaksanaan Shalat Idul Fitri Kabupaten Bengkalis Tahun 1443 H-2022 MPelaksanaan Shalat Idul Fitri Kabupaten Bengkalis Tahun 1443 H-2022 M

Mengelilingi Tasik Memakai Sampan
Sembari Mendayung Pasangkan Lukah
Izinkan Kami Menyampaikan Ucapan
Selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1443 Hijriyah
5 Pemerintahan
Pembukaan Festival Budaya Lampu Colok Tingkat Kabupaten Bengkalis Tahun 2022 M-1443 HPembukaan Festival Budaya Lampu Colok Tingkat Kabupaten Bengkalis Tahun 2022 M-1443 H

Pergi Kehutan Menebang Kayu
Kayu Ditual Buatkan Jembatan
Lampu Colok Tradisi Melayu
Kearifan Lokal Yang Patut Dilestarikan
6 Pemerintahan
Pembukaan Festival Budaya Lampu Colok Tingkat Kabupaten Bengkalis Tahun 2022 M-1443 HPembukaan Festival Budaya Lampu Colok Tingkat Kabupaten Bengkalis Tahun 2022 M-1443 H

Beberapa Hari Lagi Kita Lebaran
Penghuni Rumah, Sibuk Membuat Jamuan
Festival Lampu Colok Kita Selenggarakan
Miniaturnya Indah Penambah Kerinduan
7 Pemerintahan
Pesta Pembangunan Gereja Katolik Stasia Santa Maria Dan Martha Pematang BowPesta Pembangunan Gereja Katolik Stasia Santa Maria Dan Martha Pematang Bow

Hidup Rukun Bertenggang Rasa
Segala Informasi Perlu Difilter
Kepada Semua Jama’ah, Selamat Berpesta
Jadikan Gereja Pusat Pembinaan Karakter

Duduk Bersama Majukan Negeri
Program Unggulan Prioritas Utama
Mohon Berikan Dukungan Kepada Kami
Demi Kab.Bengkalis Bermarwah, Maju, Sejahtera
8 Pemerintahan
Pembukaan Sidang Majelis Daerah Iii Khusus Pendeta Gembala Gbi Se-Provinsi RiauPembukaan Sidang Majelis Daerah Iii Khusus Pendeta Gembala Gbi Se-Provinsi Riau

Hidup Beradap Berbudi Bahasa
Dalam Bergaul Kedepankan Etika
Selamat Bersidang Para Pendeta
Perkuat Program Pelayanan Gereja

Negeri Bernama Kabupaten Bengkalis
Tenun Lejo, Kain Pelekat
Peran Gereja Sangatlah Strategis
Sebagai Pusat Pengembangan Spritual Ummat
9 Pemerintahan
Silaturrahmi Dan Pemberian Santunan Anak Yatim Oleh Dpd Partai Gerindra Provinsi Riau Dan Dpc Partai Gerindra Kabupaten Bengkalis Silaturrahmi Dan Pemberian Santunan Anak Yatim Oleh Dpd Partai Gerindra Provinsi Riau Dan Dpc Partai Gerindra Kabupaten Bengkalis

Hidup Beradap Berbudi Bahasa
Dalam Bergaul Hendaklah Sopan
Bersilaturrahmi Kami Dengan Partai Gerindra
Perkuat Sinergi, Bangun Kemitraan
10 Pemerintahan
Buka Bersama Dalam Rangka Mempertahankan Porprov Riau Tahun 2022Buka Bersama Dalam Rangka Mempertahankan Porprov Riau Tahun 2022

Kain Songket Ditenun Dengan Benang
Dipakai Susunan Motif Khas Bukit Tinggi
Jangan Pernah Berhenti Berjuang
Raih Prestasi Yang Lebih Tinggi

Pergi Berlibur Ke Pulau Kelapa
Pantai Indah Sangat Dinikmati
Perjuangan Atlet Tak Kan Dilupa
Selalu Terkenang Didalam Hati