Pantun Pidato


No. Judul
1 Pemberdayaan Perempuan
ACARA MILAD KE-5 DAN PELANTIKAN IKATAN WANITA MINANG RIAU(IWMR) KABUPATEN BENGKALIS PERIODE 2019-2024ACARA MILAD KE-5 DAN PELANTIKAN IKATAN WANITA MINANG RIAU(IWMR) KABUPATEN BENGKALIS PERIODE 2019-2024

PERGI KE PASAR MEMBELI PARANG
PARANG BERASAL DARI PARIAMAN
ADAT HIDUP DI KAMPUNG ORANG
BUAT SEPERTI DI KAMPUNG HALAMAN
2 Pemberdayaan Perempuan
ACARA MILAD KE-5 DAN PELANTIKAN IKATAN WANITA MINANG RIAU (IWMR) KABUPATEN BENGKALIS PERIODE 2019-2024ACARA MILAD KE-5 DAN PELANTIKAN IKATAN WANITA MINANG RIAU (IWMR) KABUPATEN BENGKALIS PERIODE 2019-2024

RINDANG SUNGGUH POHON MENGKUDU
BANYAK MENEMPEL BATANG BENALU
NEGERI JUNJUNGAN BERBAGAI MACAM SUKU
SATUKAN MISI DAN KOMPAK SELALU
3 Kesehatan
PADA ACARA PEMBUKAAN PERTEMUAN ILMIAH BERKALA II (PIB II) IKATAN DOKTER INDONESIA (IDI) CABANG KABUPATEN BENGKALISPADA ACARA PEMBUKAAN PERTEMUAN ILMIAH BERKALA II (PIB II) IKATAN DOKTER INDONESIA (IDI) CABANG KABUPATEN BENGKALIS

CUKUR RAMBUT KE TUKANG PANGKAS
LEBIH BAGUS DI HARI JUMAT
DOKTER BERKUALITAS DOKTER YANG CERDAS
INOVASI DAN KREASINYA SENANTIASA BERMANFAAT
4 Pemberdayaan Perempuan
ACARA MILAD KE-5 DAN PELANTIKAN IKATAN WANITA MINANG RIAU(IWMR) KABUPATEN BENGKALIS PERIODE 2019-2024ACARA MILAD KE-5 DAN PELANTIKAN IKATAN WANITA MINANG RIAU(IWMR) KABUPATEN BENGKALIS PERIODE 2019-2024

PUTRI MELAYU BERJARI LENTIK
LEMAH GEMULAI TARIAN PERSEMBAHAN
IWMR KABUPATEN BENGKALIS RESMI DILANTIK
TAHNIAH DAN SELAMAT KAMI UCAPKAN
5 Kesehatan
PADA ACARA PEMBUKAAN PERTEMUAN ILMIAH BERKALA II (PIB II) IKATAN DOKTER INDONESIA (IDI) CABANG KABUPATEN BENGKALISPADA ACARA PEMBUKAAN PERTEMUAN ILMIAH BERKALA II (PIB II) IKATAN DOKTER INDONESIA (IDI) CABANG KABUPATEN BENGKALIS

MASUKKAN AIR KE DALAM EMBER
BADAN SEHAT WALAUPUN PENAT
KITA TINGKATKAN PROFESIONALISME DOKTER
PELAYANAN BERKUALITAS, KESEHATAN MASYARAKAT PUN MENINGKAT
6 Pendidikan
ACARA PELANTIKAN IKATAN PEMUDA MAHASISWA BENGKALIS (IPEMALIS) KEPENGURUSAN BARU PERIODE 2018-2020ACARA PELANTIKAN IKATAN PEMUDA MAHASISWA BENGKALIS (IPEMALIS) KEPENGURUSAN BARU PERIODE 2018-2020

JALAN-JALAN KE SIMPANG LIMA
PERGI ACARA MEMAKAI KEBAYA
IPEMALIS KITA DUKUNG BERSAMA
SEMOGA SUKSES BELAJAR DAN BERKARYA
7 Sosial
PADA ACARA RAPAT KOORDINASI DAERAH DALAM RANGKA KESIAPSIAGAAN MENGHADAPI ANCAMAN KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN DI KABUPATEN BENGKALISPADA ACARA RAPAT KOORDINASI DAERAH DALAM RANGKA KESIAPSIAGAAN MENGHADAPI ANCAMAN KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN DI KABUPATEN BENGKALIS

HUJAN TURUN MEMBASAHI BUMI
MUSIM KEMARAU DATANG MENJELMA
TOLONG PADAMKAN KEBAKARAN DI KAMPUNG KAMI
KARENA YANG RUGI ADALAH KITA SEMUA
8 Sosial
PADA ACARA RAPAT KOORDINASI DAERAH DALAM RANGKA KESIAPSIAGAAN MENGHADAPI ANCAMAN KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN DI KABUPATEN BENGKALISPADA ACARA RAPAT KOORDINASI DAERAH DALAM RANGKA KESIAPSIAGAAN MENGHADAPI ANCAMAN KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN DI KABUPATEN BENGKALIS

SUNGGUH ENAK, PISANG BERANGAN
BILA DIMAKAN DENGAN RAMBUTAN
MARI BERSATU, BERGANDENG TANGAN
MENCEGAH KEBAKARAN, HUTAN DAN LAHAN
9 Sosial
PADA ACARATEMU RAMAH DAN DIALOG RISET AKSI DI TAPAK RESTORASI GAMBUTPADA ACARATEMU RAMAH DAN DIALOG RISET AKSI DI TAPAK RESTORASI GAMBUT

PERGI KE LADANG MENANGKAP BELUT
BELUT DI GORENG BUAT HIDANGAN
BERSAMA KITA JAGA KELESTARIAN GAMBUT
SEBAGAI UPAYA MELESTARIKAN LINGKUNGAN
10 Pendidikan
ACARA PELANTIKAN IKATAN PEMUDA MAHASISWA BENGKALIS (IPEMALIS) KEPENGURUSAN BARU PERIODE 2018-2020ACARA PELANTIKAN IKATAN PEMUDA MAHASISWA BENGKALIS (IPEMALIS) KEPENGURUSAN BARU PERIODE 2018-2020

TERBANG JAUH SI BURUNG JELATIK
TINGGI KE AWAN JATUH KE TANAH
SELAMAT KPD PENGURUS IPEMALIS YG BARU DILANTIK
LAKSANAKAN TUGAS DENGAN PENUH AMANAH