Pantun Pidato
No. | Judul |
---|---|
1 |
Sosial ACARA GRAND OPENING RESTAURANT LAYAR NG SEAFOOD KECAMATAN MANDAUACARA GRAND OPENING RESTAURANT LAYAR NG SEAFOOD KECAMATAN MANDAU
SUNGGUH INDAH BUNGA CEMPAKA
MEKAR MEWANGI DI DALAM TAMAN
RESTAURAN LAYAR NG SEAFOOD RESMI KITA BUKA
SEMOGA SUKSES DAN MENGUNTUNGKAN
|
2 |
Sosial PENYERAHAN SERTIFIKAT TANAH EKS TRANSMIGRASI UPT I SUMBER JAYA DAN UPT II TANJUNG DAMAI KECAMATAN SIAK KECILPENYERAHAN SERTIFIKAT TANAH EKS TRANSMIGRASI UPT I SUMBER JAYA DAN UPT II TANJUNG DAMAI KECAMATAN SIAK KECIL
JALAN-JALAN KE KECAMATAN BANTAN
RAMAH ORANGNYA TANAHNYA SUBUR PENYERAHAN SERTIFIKAT KITA LAKSANAKAN SEMOGA MASYARAKAT BENGKALIS SEMAKIN MAKMUR |
3 |
Agama ACARA WIRID DAN PENGAJIAN DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BENGKALIS ACARA WIRID DAN PENGAJIAN DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BENGKALIS
BURUNG ENGGANG TERBANG KE ANGKASA
BURUNG PIPIT SANGKUT DI JALA
TAUSYIAH INI KITA DENGARKAN BERSAMA
MUDAH-MUDAHAN MENDAPAT PAHALA
|
4 |
Pemberdayaan Perempuan PENGUKUHAN ASOSIASI PERUSAHAAN SAHABAT ANAK INDONESIA (APSAI) KABUPATEN BENGKALIS PENGUKUHAN ASOSIASI PERUSAHAAN SAHABAT ANAK INDONESIA (APSAI) KABUPATEN BENGKALIS
PERAH SANTAN LALU DITAPIS
BERAS MERAH SIAP DITANAK SELAMAT BERTUGAS APSAI KABUPATEN BENGKALIS UNTUK MEMAJUKAN TUMBUH KEMBANG ANAK |
5 |
Sosial ACARA DEKLARASI DAN PEMBEKALAN CALEG PERIODE 2019-2024ACARA DEKLARASI DAN PEMBEKALAN CALEG PERIODE 2019-2024
JIKA HARIMAU PASTI MENGAUM
BURUNG MURAI MERDU SUARANYA
JIKA KITA MAU SUKSES PADA PEMILIHAN UMUM
MARILAH JAGA KEKOMPAKAN KITA BERSAMA
|
6 |
Pendidikan Acara Peresmian Gedung PAUD Al Hidayah Desa Batang Duku Kecamatan Bukit BatuAcara Peresmian Gedung PAUD Al Hidayah Desa Batang Duku Kecamatan Bukit Batu
TUDUNG SAJI HANYUT TERAPUNG
HANYUT JAUH SAMPAI KE SAMUDERA MARI BERSAMA KITA MEMBANGUN KAMPUNG BIAR MASYARAKAT MAJU SEJAHTERA |
7 |
Pendidikan Acara Peresmian Gedung PAUD Al Hidayah Desa Batang Duku Kecamatan Bukit BatuAcara Peresmian Gedung PAUD Al Hidayah Desa Batang Duku Kecamatan Bukit Batu
SUNGGUH INDAH SI BURUNG NURI
TERBANG KE AWAN MENJULANG TINGGI GEDUNG PAUD AL HIDAYAH RESMI BERDIRI AYO MAJUKAN PAUD DI NEGERI INI. |
8 |
Pemerintahan Acara Pelantikan Kepala Desa Kecamatan Bukit Batu, Siak Kecil dan Bandar LaksamanaAcara Pelantikan Kepala Desa Kecamatan Bukit Batu, Siak Kecil dan Bandar Laksamana
SUNGGUH INDAH SELAT MELAKA
LAUT MEMBIRU SANGAT MEMPESONA AMANAH DIJAGA MASYARAKAT SEJAHTERA TANDANYA PEMIMPIN YANG BIJAKSANA |
9 |
Pemuda Acara Pelantikan Persatuan Wartawan Indonesia Perwakilan Kabupaten Bengkalis Priode 2018-2021Acara Pelantikan Persatuan Wartawan Indonesia Perwakilan Kabupaten Bengkalis Priode 2018-2021
CAMPUR EMAS MENJADI SUASA
DIPAKAI ORANG UNTUK BERGAYA WARTAWAN PILAR PEMBANGUNAN BANGSA SANTUN DAN BIJAK DALAM BERKARYA |
10 |
Pemuda Acara Pelantikan Persatuan Wartawan Indonesia Perwakilan Kabupaten Bengkalis Priode 2018-2021Acara Pelantikan Persatuan Wartawan Indonesia Perwakilan Kabupaten Bengkalis Priode 2018-2021
HEWAN KANCIL SANGATLAH CERDIK
TERJERAT DENGAN KAWAT BERDURI SELAMAT BUAT PENGURUS PWI YANG DILANTIK BERSINERGI KITA MAJUKAN NEGERI |